BAGIAN-BAGIAN VERNIER CILIPER

 VERNIER CALIPER

Vernier calipers sering dikenal juga dengan Jangka Sorong, merupakan alat ukur yang mempunyai tingkat nilai akurasi tertentu, yang ditunjukan dengan skala/scale. Vernier caliper dibuat agar dapat mengukur dengan cepat dan akurat.

Vernier Caliper merupakan alat ukur yang mempunyai beberapa keunggulan yaitu dapat mengukur Diamater Dalam/Luar, Ketebalan, Panjang, Lebar dan Kedalaman. Hal ini yang membuat Vernier Caliper Special dibanding alat akur yang lain.


Bagian-bagian vernier caliper, jenis-jenis vernier caliper

berikut ini adalah bagian dari vernier caliper :

A. EXTERNAL JAWS

adalah rahang penjempit bagian luar, biasanya digunakan untuk mengukur ketebalan, panjang, lebar, dan diameter luar

B. INTERNAL JAWS

adalah rahang penjepit bagian dalam, biasanya digunakan untuk mengukur diameter dalam.

C. DEPTH MEASURING BLADE

adalah bagian kecil berbentuk meyerupai tangkai/bilah/pedang kecil, biasanya digunakan untuk mengukur kedalaman.

D. LOCKING SREW

adalah bagian pengunci agar pengkurannya tidak bergeser.

E. FINGER HOOK

adalah bagian pembantu jari tangan untuk menggeserkan skala.

F. MAIN SCALE

adalah skala utama, biasanya ditunjukan dengan satuan Milimeter (mm), Sentimeter (cm) dan Inch 

G. NONIUS SCALE

adalah skala geser, tujuannya untuk mengetahui tingkat ketelitian dari suatu benda yang diukur.


Jenis-jenis Vernier Caliper 

1. Vernier Caliper Manual

Cara membaca masih secara manual (menggunakan ketelitian penglihatan), artinya untuk mendapatkan nilai hasil pengukuran maka harus dengan menjumlahkan skala utama dan skala Nonius/geser. Untuk skala Nonius didapatkan dari garis yang lurus antara skala utama dan skala nonius.
Vernier caliper manual

2. Vernier Caliper Dial
Cara membaca masih secara manual dengan melihat putaran jarum dial, artinya untuk mendapatkan nilai hasil pengukuran maka harus dengan menjumlahkan skala utama dan skala Nonius/geser.
Vernier Caliper Dial

3. Vernier Caliper Digital 

Cara membaca sangat mudah, dengan milihat hasil pengukrannya di layar digital.
Vernier caliper digital



Demikian Bagian-bagian Vernier caliper dan Jenis-jenis vernier caliper 

Salam dari Papua

Comments

Post a Comment

Popular posts from this blog

CONTOH SOAL VERNIER CALIPER 0,02 MM

CONTOH SOAL VERNIER CALIPER (JANGKA SORONG) 0,05 mm

Cara Membaca Vernier Caliper / Jangka Sorong Tingkat Ketelitian 0.05 mm